MAKJLEB NING ATI

Minggu, 26 Mei 2013

tadi jalan sama ririn, mey, nisa. tapi si cucu ga ikut. gapapa lah yaa, ladies day. ahahaha.
makan di cafe strawberry lenteng agung, kemudian lanjut ke detos. trus mampir ke toko buku. si ririn mau nyari buku. sebenernya gw juga mau nyari buku raditya dika yang jadul-jadul. tapi ga nemu-nemu. malah nemuin satu buku. warna covernya lembut.

judul bukunya , 

WONDERFUL RADIO
ketika luka menjadi penghalang untuk mencinta


gw balik bukunya, liat cover belakangnya.
mata gw tertuju sama satu kalimat. sangat ngena di hati. kalimat yang mengingatkan akan luka. juga menguatkan.


ketika kau terpaksa melepas milikmu, bisa jadi semesta tengah menyiapkan sebuah kejutan istimewa untukmu

0 komentar:

Posting Komentar